Karyawan/ti Padepokan Pencak Silat Indonesia Goes To Pulau Bidadari
REFRESH AND RECHARGE
Pada hari/tanggal : Selasa, 18 oktober 2022 Padepokan Pencak Silat melakukan aktivitas yang tidak seperti biasanya. Aktivitas yang dilakukan ini dengan kegiatan outing Padepokan Goes To Bidadari, kegiatan ini bertemakan REFRESH AND RECHARGE yang dibuat langsung oleh pimpinan Padepokan Pencak Silat, tujuan diadakan kegiatan outing karyawan dan karyawati untuk mengisis daya sehabis melakukan aktivitas kerja yang padat.
Adapun visi misi perusahaan untuk menjalankan kegiatan Outing Paepokan Goes To Bidadari
Visi misi yang dilakukan perusahaan dengan adanya aktivitas membuat seluruh karyawan dan kaywati ini membuat perusahaan lebih maju dengan krayawan lebih membuka pola pikir yang bijak dan bertanggung jawab dengan lebih seimbang dan kinerja kerja, untuk perusahaan lebih meningkat kembali. Karna selama ini perusahaan hanya melakukan kegiatan setahun sekali.
Kegiatan yang memberikan karyawan dan karyawati agar lebih berkualitas
Dengan melakukan kegiatan yang bisa membuat kekompakan, kerjasama antar pekerjaan, dan membuat kegiatan di luar amaupun dalam perusahaan, apapun akan lebih lancar, kualitas dari karyawan dan karyawati yang di berikan perusahaan pun lebih meningkat lagi.
Kegiatan Outing Padepokan Goes To Bidadari, karyawan dan karyawati akan membantu meningkatkan kualitas kinerja lebih meningkat. Jika kita melihat kedaan ebelumnya kita di hadapi bencana Covid – 19 selama 3 tahun sebelumnya, yang mengakibatkan dampak yang kurang baik bagi Padepokan Pencak Silat.
Selepas dari Outing Padepokan Goes To Bidadari, di harapkan seluruh karyawan dan karyawati Padepokan Pencak Silat bisa meningkatkan lagi kinerja, kualitas tenaga kerja, tanggung jawab tehadap pelayanan kepada tamu Hotel dan Convention Hotel Padepokan Pencak Silat.